KOMITMEN KAMI
Menghadirkan teras kuliner yang nyaman, bersih, sehat, dan aman bagi pemilik usaha, penjaga stan dan konsumen dengan mengedepankan prinsip keseimbangan serta keadilan (proporsional)
OKTOBER 2022
Awal kali teras ini disewakan untuk para UMKM yang berfokus pada bidang kuliner (makanan dan minuman)
KAPASITAS STAN
Teras ini bisa diisi 5 stan (3 di sebelah barat dan 2 di bagian tengah) dengan space yang masih cukup luas untuk sirkulasi konsumen, dibagi secara merata antara produk makanan dan minuman sehingga bisa saling melengkapi
FASILITAS FISIK
(1) Pagar dan Kanopi; (2) Lampu ala Cafe; (3) Listrik dan Air; (4) 3 Wastafel; (5) Tempat sampah; (6) Parkiran motor; (7) Tempat makan Dine-In 3 baris meja; (8) Kamar istirahat penjaga stan; (9)Â Toilet/WC; (10) Musholla; (11) CCTV
FASILITAS PROMOSI
Dimasukkan ke website dengan detail produk dan kontak
Promosi berbayar di platform FB/IG Ads, Google Ads atau Tiktok Ads secara berkala (jika sudah lebih dari 4 bulan sewa)
LOKASI KAMI
MEDIA SOSIAL KAMI
KUNJUNGI HALAMAN YANG LAIN